bih.button.backtotop.text

Kapsul Endoskopi

Kapsul Endoskopi digunakan untuk memeriksa usus kecil pada sistem pencernaan. Pasien menelan kapsul kecil berisikan kamera mini. Kapsul ini kemudian berjalan ke sistem pencernaan mirip seperti pesawat mini dengan kamera dan senter, mengambil foto dan mengirimkan sinyal kepada penerima yang terpasang di perut pasien.

Overview
Capsule Endoscopy procedure

Prosedur ini memakan waktu sekitar delapan jam di mana pasien bisa melanjutkan aktifitas seperti biasanya. Kapsul endoskopi bisa mendeteksi kelainan pada usus kecil, di mana usus tersebut sangat panjang dan tidak bisa dicapai oleh gastroskop. Kapsul endoskopi memberikan diagnosa akurat dan pasien tidak akan merasakan sakit. Kapsul ini kemudian dibuang dengan ekskresi normal. Sangat direkomendasikan dalam kasus di mana terdapat anemia yang penyebabnya tidak diketahui, diare kronis, sakit perut secara tiba-tiba dan kemungkinan adanya tumor kecil pada usus kecil.
Last modify: Juni 07, 2019

Related conditions

Doctors Related

Related Centers

Related Packages

Rating score 9,71 of 10, based on 14 vote(s)

Related Health Blogs